Search This Blog

Tuesday 18 December 2012

Hubungan Industrial: Masalah


Perselisihan Hubungan Industrial  (HI)
Perselisihan hak (normatif) merupakan tuntutan atas norma yang telah diatur di dalam peraturan ketenagakerjaan, peraturan perusahaan (PP), atau perjanjian kerja bersama (PKB), namun tidak dipenuhi oleh salah satu pihak. Contohnya adalah pengusaha tidak memberikan upah lembur dan cuti , pekerja tidak bekerja sesuai ketentuan kerja. Perselisihan kepentingan timbul terhadap hal-hal yang belum diatur dalam peraturan ketenagakerjaan, PP, atau PKB. Perselisihan lain bisa juga terjadi karena PHK serta perselisihan antar SP dalam satu perusahaan.

Palangkaraya Kota Cantik


Hari ini (12/12/2012), tepat tanggal diramalkannya terjadi armagedon, kiamat 2012. Saya melakukan perjalanan dinas ke Palangkaraya, Ibukota Provinsi Kalimantan Tengah.  Perjalanan ini, kali ke dua yg sebelumnya sempat singgah dan berlanjut ke Lamandau. Tapi bedanya, saat ini khusus ke ibukota provinsi, berdua dengan rekan satu kantor, rencananya tidak lagi berlanjut ke kabupaten. 

Perjalanan kami mulai dari bandara soetta menggunakan Pesawat Garuda, pukul 05.55. Jadwal sampai di bandara Cilik Riwut pukul 08.00. Turbulensi menemani perjalanan kami. Maklum musim penghujan.

Sunday 2 December 2012

Review Buku - TANGGUH DENGAN STATISTIK

Saat ini terbit buku baru yang mampu membuka wacana dan pola berfikir mengenai data. Paradigma baru dalam mengungkap sejumlah publikasi data statistik yang disampaikan oleh pengambil kebijakan,  dituturkan dalam tulisan yang sederhana dan mudah difahami, bahkan oleh orang awam sekalipun. Buku bertajuk "Tangguh dengan Statistik"  yang ditulis oleh Bapak Jousairi Hasbullah ini menawarkan pada kita untuk membuka mata dan berfikir jernih terhadap angka dan berbagai pengukuran, termasuk kemiskinan, ketenaga kerjaan, inflasi, pertumbuhan ekonomi bahkan ekspor-impor. Tidak perlu menjadi ahli, cukup fahami bagaimana cara data dibaca dan dipergunakan, sehingga tidak salah arah dalam memaknai setiap angka.

Saturday 1 December 2012

Review Software Statistik SmartPLS



Publisher:Institute of Operations Management and Organizations, University of Hamburg, Germany
License type:Freeware
Home page:www.smartpls.de
Latest version:6.0.200.2
Last updated:31 Oktober 2010